The Effect of Compensation and Workload on Loyalty Employees at Hotel Tanjung Surabaya
Date
2021Author
Wono, Hilda Yunita
Herdono, Ignatius Ismojo
Ronaldo, Jefferson
Sumantri, Stefani Natania Setiyo
Kedaton, Kirana Ratu Sekar
Metadata
Show full item recordAbstract
Semakin banyaknya kunjungan berwisata yang dilakukan di Indonesia, tentu
harus diimbangi dengan bertambahnya hotel-hotel di Indonesia. Salah satunya
di Surabaya, di kota tersebut banyak hotel dari yang tidak berbintang hingga
berbintang dibangun di kota tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui apakah beban kerja dan kompensasi mempengaruhi loyalitas
karyawan di Hotel Tanjung Surabaya. Teknik pengambilan data yang
digunakan yaitu sampling jenuh, di mana sampel yang diambil dari seluruh
populasi. Sampel yang digunakan dalam penelitian sebanyak 30 responden.
Penelitian tersebut menggunakan metode kuantitatif, metode pengumpulan
data menggunakan sedikit wawancara dan kuesioner dengan menggunakan
skala Likert. Data dianalisis menggunakan software yang bernama Statistical
Package for the Social Sciences (SPSS). Hasil penelitian ini membuktikan
bahwa kompensasi dan beban kerja berpengaruh positif signifikan terhadap
loyalitas karyawan.

