PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING DAN MARKETPLACE MARKETING TERHADAP MINAT BELI PRODUK TREE-X
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruhsocial media marketingdanmarketplace marketingterhadap minat beli produk Tree-X. Perusahaan Tree-X bergerak dibidangwooden gift and merchandise.Variabel dalam penelitian initerdiri darisocial media marketing(X1),marketplace marketing(X2), dan minatbeli (Y). Pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner online dengan jumlahsampel sebanyak 100 responden. Pengambilan sampel menggunakan teknikpurposive sampling. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan analisisregresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini adalahsocial media marketingberpengaruh positif terhadap minat belidanmarketplace marketingberpengaruhpositif terhadap minat beli. Nilai korelasi antara variabelsocial media marketingdanmarketplace marketingterhadap variabel minat beli adalah sebesar 75% dapatdisimpulkan terjadi hubungan erat antara variabel independen dengan variabeldependen dalam penelitian ini. Hasil uji t adalahsocial media marketingberpengaruh secara signifikan terhadap minat beli produk Tree-X,marketplacemarketingberpengaruh secara signifikan terhadap minat beli produk Tree-X. Hasiluji F adalahsocial media marketingdanmarketplace marketingsecara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap minat beli produk Tree-X.
