PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PIPOP COPY
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan dan kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan Pipop Copy. Populasi penelitian ini adalah pelanggan Pipop Copy sebanyak 1.300 orang. Pada penelitian ini, sampel diambil dengan menggunakan metode purposive sampling sebanyak 93 responden. Data diambil menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala Likert. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS versi 20.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kualitas layanan dan kualitas produk berpengaruh baik secara simultan maupun parsial terhadap kepuasan pelanggan Pipop Copy.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan dan kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan Pipop Copy. Populasi penelitian ini adalah pelanggan Pipop Copy sebanyak 1.300 orang. Pada penelitian ini, sampel diambil dengan menggunakan metode purposive sampling sebanyak 93 responden. Data diambil menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala Likert. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS versi 20.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kualitas layanan dan kualitas produk berpengaruh baik secara simultan maupun parsial terhadap kepuasan pelanggan Pipop Copy.
