Fakultas Manajemen Bisnis: Recent submissions
Now showing items 661-680 of 1918
-
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN UD. HARAPAN INDAH
(Universitas Ciputra Surabaya, 2018)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mencari tahu adanya pengaruh antara variabel tangible (aspek fisik), reliability (kehandalan), responsiveness (ketanggapan), assurance (jaminan) serta empathy (empati) pada kualitas ... -
PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI PRODUK MR. BERAS
(Universitas Ciputra Surabaya, 2018)Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah kualitas layanan berpengaruh terhadap minat beli produk Mr. Beras dan apakah promosi berpengaruh terhadap minat beli produk Mr. Beras. Hasil survey awal yang didapat ... -
PENGARUH PERSEPSI HARGA DAN SOCIAL MEDIA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TAHU WALIK DAPUR MBOK SARMINAH
(Universitas Ciputra Surabaya, 2018)Dapur Mbok Sarminah merupakan bisnis start-up yang berdiri sejak 2016 dan bergerak dalam bidang makanan yang menyediakan produk tahu yang dapat dipesan melalui sistem pre-order. Harga dan promosi merupakan hal yang penting ... -
PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS CIPUTRA SURABAYA TERHADAP ETIKA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN UNTUK BISNIS MIKRO
(Universitas Ciputra Surabaya, 2016)dengan banyak berdirinya jenis usaha baru terutama usaha mikro kecil menengah. Universitas Ciputra merupakan salah satu universitas yang menciptakan wirausaha baru. Jurusan akuntansi Universitas Ciputra selain mendapatkan ... -
PENERAPAN ANALISIS BIAYA RELEVAN SEBAGAI DASAR MAKE-OR-BUY DECISION PADA PERUSAHAAN BANANA STORY
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Penelitian ini membahas tentang penerapan analisis biaya relevan sebagai dasar make-or-buy decision pada Perusahaan Banana Story. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah laba yang diperoleh dengan melakukan produksi ... -
DAMPAK TARGET PROYEK BISNIS TERHADAP PERILAKU MAHASISWA: STUDI FENOMENOLOGI PADA PROGRAM STUDI AKUNTANSI UNIVERSITAS CIPUTRA
(Universitas Ciputra Surabaya, 2016)Perkembangan pendidikan kewirausahaan semakin berkembang di Indonesia, khususnya di perguruan tinggi. Salah satu metode yang digunakan dalam pendidikan kewirausahaan adalah Experiential Based Learning, yaitu salah satu ... -
RESIKO YANG DIPERSEPSIKAN DAN AKTIFITAS PENCARIAN INFORMASI OLEH KONSUMEN DALAM PEMBELIAN JASA SABLON BANANA STORY
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Penelitian ini membahas persepsi resiko dan pencarian informasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui resiko yang dipersepsikan dan cara pencarian informasi konsumen dalam upaya mengurangi persepsi resiko pada ... -
ANALISA METODE PENETAPAN HARGA UNTUK KONSUMEN AKHIR PADA BLESSING GARMEN
(Universitas Ciputra Surabaya, 2016)Penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengetahui metode penetapan harga untuk konsumen akhir Blessing Garmen. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode ... -
DAMPAK PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 191/PMK.010/2015 BAGI WAJIB PAJAK
(Universitas Ciputra Surabaya, 2016)Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk melihat dampak yang dirasakan oleh wajib pajak dengan adanya peraturan menteri keuangan nomor 191/PMK.010/2015 Tentang Penilaian Kembali Aktiva Tetap Untuk Tujuan Perpajakan ... -
PERAN KARAKTER SPIRIT ENTREPRENEUR PERSISTENCE DAN HIGH ETHICAL STANDARD DALAM PERKEMBANGAN BISNIS BREAD AMBASSADOR
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Pelaporan ini membahas tentang peran karakter Persistence dan High Ehtical Standard yang dialami oleh penulis selama menjalankan perusahaan Bread Ambassador. Bread Ambassador adalah distributor bahan-bahan roti, kue dan ... -
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN KELUARGA UD. AGUNG KENCANA SURABAYA: SIKLUS PEMBELIAN DAN PENJUALAN
(Universitas Ciputra Surabaya, 2016)Penelitian ini bertujuan untuk merancang Sistem Informasi Akuntansi yang sesuai dengan kondisi Agung Kencana dalam mengurangi kecurangan, terutama pada siklus pembelian dan penjualan. Subjek penelitian dalam penelitian ini ... -
THE ROLE OF CREATIVITY AND CALCULATED RISK TAKING CHARACTERS IN PANCA EXOTIKA’S BUSINESS DEVELOPMENT
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)This study discusses about the researcher ‘s role of creativity and calculated risk taking character in Panca Exotika business development. Panca Exotika is a manufacturing company which has been doing fashion and souvenirs, ... -
DECISION MAKING ANALYSIS TO CONTINUE OR DISCONTINUE THE SALES OF CERTAIN PROCESSED ALOE VERA FOOD PRODUCTS WITH THE HELP OF RELEVANT COST ANALYSIS IN ANEKA KARYA VERA
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)This research is based on the poor sales performance of Aneka Karya Vera (AKV) that is caused by less profitable products. The company needs to solve the issue by deciding on continuing or discontinuing the sales of ... -
FEASIBILITY STUDY OF GOSTE DEVELOPMENT TO ESTABLISH A WORKSHOP
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Penelitian ini membahas tentang Studi Kelayakan Pengembangan GOSTE Mendirikan Loka Karya. Dalam penelitian ini membahas, yaitu: aspek pasar dan pemasaran, aspek hukum, aspek teknis dan teknologi, aspek sumber daya manusia, ... -
ANALISIS KONJOIN PREFERENSI KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PERMATA NUSANTARA DI SURABAYA
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Kebutuhan fisiologis dasar yang harus dipenuhi oleh setiap manusia yaitu kebutuhan akan makan dan minum. Hal ini ditunjang juga dengan perkembangan industri makanan dan minuman yang merupakan salah satu industri yang ... -
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN TAVI FOR SHOES
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Penelitian ini ditujukan untuk menguji adanya pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen. Sampel penelitian ini adalah konsumen Tavi for Shoes yang telah melakukan pembelian sepatu minimal ... -
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN BRAND AWARENESS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN LILIN PT. BINTANG ANUGRAH SEJATI
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh kualitas produk (X1) dan brand awareness (X2) terhadap keputusan pembelian (Y) lilin pada PT. Bintang Anugrah Sejati. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, ... -
DESAIN REWARD UNTUK MENDUKUNG MOTIVASI KERJA KARYAWAN BENGKEL AUTOPERFECTION+
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Penelitian ini membahas tentang desain reward untuk mendukung motivasi kerja karyawan bengkel AutoPerfection+. Bengkel AutoPerfection+ bergerak dalam bidang jasa modifikasi mobil. Tujuan dari penelitian adalah untuk mendesain ... -
PERAN KARAKTER MARKET SENSITIVITY DAN PERSISTENT DALAM PERUSAHAAN POSH FASHION BAGSTORE DI SURABAYA
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Laporan project ini membahas dua karakter entrepreneur yaitu market sensitivity dan persistent yang dilakukan oleh penulis pada POSH Fashion Bagstore. POSH Fashion Bagstore merupakan perusahaan distributor tas fesyen dan ... -
PENGARUH FAKTOR SOSIAL DAN FAKTOR PRIBADI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN EKRIPS
(Universitas Ciputra Surabaya, 2014)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen eKrips. Variabel yang diteliti dalam penelitian ini adalah variabel bebas meliputi Faktor sosial (X1) dan Faktor pribadi (X2), ...
