Fakultas Psikologi: Recent submissions
Now showing items 21-40 of 266
-
STUDI DESKRIPTIF QUALITY OF LIFE PADA PENGGUNA LAYANAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF (PKA) YOGA DI TEMPAT YOGA “X” DAN TEMPAT YOGA “Y” DI SURABAYA
(Universitas Ciputra, 2015)Quality of life adalah pandangan individu mengenai perbandingan kualitas kehidupannya dengan keinginannya, yang diukur dalam aspek kesehatan fisik, psikologis, hubungan sosial dan lingkungan. Setiap orang berusaha memperbaiki ... -
GAMBARAN KUALITAS HIDUP PENGGUNA PENGOBATAN KOMPEMENTER ALTERNATIF (PKA) LING TIEN KUNG PADA SASANA X,Y, Z DI KABUPATEN SIDOARJO
(Universitas Ciputra, 2015)S emakin bertambahnya usia, semakin menurun juga kesehatan setiap individu. k esehatan merupakan keadaan baik secara fisik, mental, spiritual maupun sosial yang memungkinkan setiap orang untuk hidup produktif secara sosial ... -
PERBEDAAN SIKAP ANTARA PSIKOLOG KLINIS DAN DOKTER TERHADAP PENGOBATAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF “YOGA” DALAM PENGOBATAN TERINTEGRASI HOLISTIK
(Universitas Ciputra, 2014)Pengobatan Komplementer-Alternatif (PKA) telah menjadi fenomena dan salah satu jalan pengobatan bagi masyarakat selain pengobatan konvensional . Penggunaan PKA di Indonesia mengalami peningkatan setiap tahunnya. Pada tahun ... -
PERBEDAAN SIKAP TERHADAP PENGOBATAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF HIPNOTERAPI DALAM PENGOBATAN INTEGRASI HOLISTIK ANTARA PSIKOLOG KLINIS DAN DOKTER UMUM
(Universitas Ciputra, 2014)PKA juga mengalami perkembangan di Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 30,4% penduduk Indonesia telah menggunakan PKA khususnnya keterampilan menggunakan pikiran (2,6%). Hipnoterapi adalah sebuah metode ... -
HUBUNGAN ANTARA KETERBUKAAN TERHADAP PENGALAMAN DAN KEPUASAN KERJA PADA SALESPERSON PT. “X” REAL ESTATE AGENTS DI SURABAYA
(Universitas Ciputra, 2014)era globalisasi yang semakin kompetitif membuat persaingan usaha di Indonesia semakin ketat. Salah satu cara agar dapat bersaing adalah memiliki tenaga kerja yang handal dan produktif. Produktivitas tenaga kerja dipengaruhi ... -
STUDI DESKRIPTIF QUALITY OF LIFE (QoL) PADA PEN GGUNA LAYANAN PENGOBATAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF (PKA) AKUPRESUR DI NAKAMURA THE HEALING TOUCH SURABAYA
(Universitas Ciputra, 2015)Kesuksesan Negara berkembang diukur dengan melihat pencapaian kualitas hidup individu. Kualitas hidup individu ( quality of life ) adalah persepsi individu terhadap posisinya dalam hidup yang mencangkup konteks budaya, ... -
GAMBARAN QUALITY OF LIFE PENGGUNA LAYANAN PENGOBATAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF AKUPUNTUR DI KLINIK X KOTA MOJOKERTO
(Universitas Ciputra, 2015)Quality of life merupakan sebuah aspek penting dalam kehidupan manusia. Quality of life menggambarkan persepsi dan kepuasan seseorang akan hidup yang dijalaninya apakah baik sesuai tujuan, harapan, serta standar yang ... -
HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN SUBJECTIVE WELL BEING PADA KARYAWAN DI PERUSAHAAN X
(Universitas Ciputra, 2014)Subjective well being (SWB) adalah hal penting yang ingin dicapai dalam kehidupan manusia. Individu dengan SWB yang baik memiliki produktivitas, kesehatan dan relasi sosial yang lebih baik. SWB merupakan evaluasi kepuasan ... -
HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DAN RESILIENSI PADA MAHASISWA BEKERJA YANG MENGERJAKAN SKRIPS
(Universitas Ciputra, 2014)Fenomena mahasiswa bekerja bukanlah hal baru lagi pada zaman ini. Banyak mahasiswa bekerja untuk mencari tambahan penghasilan untuk mencukupi kebutuhan perkuliahan yang semakin banyak. Skripsi adalah tugas akhir yang harus ... -
HUBUNGAN ANTARA SELF ESTEEM DENGAN LIFE SATISFACTION PADA KARYAWATI BERPERAN GANDA DI UNIVERSITAS X
(Universitas Ciputra, 2014)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara self esteem dan life satisfaction terhadap karyawan wanita berperan ganda di Universitas X. Self Esteem atau penghargaan diri adalah evaluasi diri seseorang ... -
HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN ORANGTUA DAN DUKUNGAN PASANGAN DENGAN RESILIENCE OF EFFICACY P ADA P RAMUGARI DI PERUSAHAAN X
(Universitas Ciputra, 2015)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dukungan orangtua dan dukungan pasangan dengan resilience of efficacy pada pramugari di perusahaan X. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan ... -
PERBEDAAN KECERDASAN EMOSIONAL ANTARA MAHASISWA DAN MAHASISWI ANGKATAN 2011 DI UNIVERSITAS X
(Universitas Ciputra, 2014)Akhir-akhir ini marak terjadi kasus yang berhubungan dengan kecerdasan emosional, terutama kasus kekerasan pada rumah tangga. Peneliti berasumsi, perseteruan rumah tangga ada hubungannya dengan perbedaan kecerdasan emosi ... -
PERBEDAAN SIKAP ANTARA DOKTER DAN PSIKOLOG KLINIS TERHADAP PENGOBATAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF HERBAL DALAM PENGOBATAN TERINTEGRASI HOLISTIK
(Universitas Ciputra, 2014)Berkembangnya PKA juga dirasakan oleh masyarakat Indonesia. Pada tahun 2013 menurut data Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Riset Kesehatan Dasar Republik Indonesia sebanyak 30,4% masyarakat Indonesia telah ... -
HUBUNGAN ANTARA SERVANT LEADERSHIP DENGAN EMPLOYEE ENGAGEMENT DI PERUSAHAAN X
(Universitas Ciputra, 2014)Saat ini Bali merupakan pulau yang berkembang dari sektor perekonomiaan. Para investor berlomba-lomba untuk membangun perusahaan- perusahaan di kota Bali. Semakin maraknya pembangunan perusahaan-perusahaan mulai dari hotel, ... -
HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PSIKOLOGI UNIVERSITAS CIPUTRA
(Universitas Ciputra, 2015)Bangsa yang maju, adalah bangsa yang jumlah pengusahanya minimal 2%. Sedangkan Indonesia saat ini, pengusaha nya masih 0,18%. Banyak mahasiswa yang baru saja lulus perguruan tinggi, selalu berpikir untuk mencari pekerjaan, ... -
HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DI TEMPAT KERJA DAN STRES KERJA BURUH PABRIK
(Universitas Ciputra, 2015)Sumber daya manusia (SDM) adalah salah satu faktor yang paling penting dari sebuah perusahaan. Kinerja yang sehat adalah suatu kriteria agar pekerjaan dapat dilaksanakan dengan baik. Salah satu hal yang dapat mengganggu ... -
STUDI DESKRIPTIF QUALITY OF LIFE PADA PENGGUNA PENGOBATAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF (PKA) AKUPUNTUR DI KLINIK AKUPUNTUR X SURABAYA
(Universitas Ciputra, 2015)Biaya kesehatan di Indonesia selama 2000-2010 mengalami peningkatan sebesar hampir 94%. Tingginya biaya kesehatan membuat masyarakat mencari metode pengobatan yang lebih murah dari pengobatan konvensional, yaitu Pengobatan ... -
GAMBARAN MINAT MEMBELI ULANG PADA PRODUK PENTOL ARCIP DI SIDOARJO
(2015)Masa ekonomi yang semakin bertumbuh di Indonesia saat ini membuat banyak pengusaha UKM. Salah satu jenis UKM yang banyak tumbuh adalah usaha bakso dan pentol . Akibat dari banyak pedagang pentol , maka ada pedagang yang ... -
PERBEDAAN SIKAP ANTARA PSIKOLOG KLINIS DAN DOKTER PADA PENGOBATAN KOMPLEMENTER ALTERNATIF (PKA) AROMATERAPI DALAM PENGOBATAN TERINTEGRASI HOLISTIK DI SURABAYA
(Universitas Ciputra, 2014)Pengobatan komplementer alternative (PKA) mulai diminati Indonesia. Menurut Departemen Kesehatan RI (2013), pengguna PKA di Indonesia diketahui sebesar 30,4%. Pengaplikasian metode pengobatan ini sangat erat dengan tenaga ... -
PERBEDAAN TINGKAT KREATIVITAS ANTARA INSTRUMENTALIS DAN VOKALIS
(Universitas Ciputra, 2011)Sebagai seorang entrepreneur , kreativitas diperlukan untuk menciptakan ide-ide kreatif dan untuk menyelesaikan masalah. Salah satu cara meningkatkan kreativitas yaitu dengan mempelajari musik. Menurut sumber suaranya, ...
