Desain Komunikasi Visual: Recent submissions
Now showing items 81-100 of 508
-
Perancangan Brand Activation dan Media Promosi untuk Event Live Music dengan Konsep Retro Rhapsody untuk Meningkatkan Awareness Audience Pria dan Wanita Usia 21 – 26 Tahun terhadap SCOFF di Kota Kediri
(Universitas Ciputra, 2023)Seduhlur merupakan sebuah Coffee Company bertempat di Kediri, Jawa Timur. Seduhlur Coffee Co. atau yang biasa disingkat SCOFF berdiri pada 16 Oktober 2019, dimana hingga tahun 2023 telah memiliki dua outlet, produk yang ... -
Perancangan Brand Activation dan Media Promosi Nala Carita untuk Meningkatkan Awareness Batik Kediri pada Gen Z
(Universitas Ciputra, 2023)Saat ini masih banyak masyarakat yang menganggap batik terkesan kuno, formal, dan tua. Nala Carita hadir dengan batik Kedirin untuk menjawab permasalahan dengan menyampaikan pesan “Bercarita Budaya Dalam Gaya”, dimana batik ... -
Perancangan Brand Activation Bisnis BuyBuy Online Cellular beserta Media Promosinya untuk Meningkatkan Brand Awareness
(Universitas Ciputra, 2023)Di era yang semakin modern seperti sekarang, segala sesuatu yang konvensional kini beralih menjadi digital. Maka dari itu, penggunaan gadget semakin meningkat karena gadget yang awalnya hanya berfungsi sebagai alat untuk ... -
Perancangan Brand Activation beserta Media Promosinya untuk Moonshots Photography
(Universitas Ciputra, 2022)Moonshots Photography adalah bisnis di bidang jasa fotografi yang telah berdiri sejak 2019. Selama ini, Moonshots mempromosikan bisnis dengan cara pendekatan melalui sosial media instagram, disertai dengan word of mouth ... -
Perancangan Brand Activation beserta Media Promosinya untuk Foxazius
(Universitas Ciputra, 2022)Film merupakan salah satu media komunikasi yang dapat menyampaikan pesan kepada penontonnya dengan sangat efektif karena menggabungkan dua atau lebih elemen cerita yang mewakili realitas sosial yang terjadi di lingkungan ... -
Perancangan Brand Activation beserta Media Promosinya untuk Brand Ucapin
(Universitas Ciputra, 2022)Ucapin (Ucap Introvert) merupakan sebuah clothing line yang ingin membantu para introvert untuk berani speak up tentang isi hati maupun pikiran mereka sekaligus agar mereka bangga dan tidak minder akan kepribadian introvert ... -
Perancangan Asset Visual 3D untuk background dari Game Lanjalan
(Universitas Ciputra, 2022)Lanjalan adalah sebuah game yang mengajak para pemain untuk belajar dan berpartisipasi dalam cerita rakyat Indonesia. dimana pemain dapat membantu karakter untuk menyelesaikan permasalah yang mereka hadapi sambil mengenal ... -
Perancangan Aset Visual untuk Buku Jurnal Explore Myself Beserta Media Promosinya
(Universitas Ciputra, 2022)Pengetahuan masyarakat Indonesia mengenai kesehatan mental masih kurang khususnya pada generasi Z. Dimana kesehatan mental memiliki peran penting dalam diri kita. Adanya pandemi yang muncul di Indonesia mengakibatkan ... -
Perancangan Aset Visual untuk Buku "Self Reflection Journal" dan Media Promosinya
(Universitas Ciputra, 2022)Penyakit mental dan kesehatan mental adalah suatu topik yang selama ini diselimuti stigma dan tabu, namun dengan perkembangnya generasi baru, pembicaraan menjadi lebih terbuka dari sebelumnya. Pemahaman yang baru untuk ... -
Perancangan Aset Visual dan Media Promosi untuk Konten Little Milku
(Universitas Ciputra, 2022)Salah kaprah perawatan hamster masih merajalela di Indonesia. Maka dari itu untuk meningkatkan awareness perawatan hamster yang benar, Little Milku hadir sebagai sebuah media edukasi yang dapat dengan efektif menjangkau ... -
Perancangan Aset Aplikasi Seluler Lavina Beserta Media Promosinya bagi Generasi Z dan Milenial
(Universitas Ciputra, 2022)Seiring berkembangnya tren desain yang dipengaruhi oleh perkembangan teknologi digital, jumlah pengguna smartphone di Indonesia diperkirakan meningkat pada tahun 2022. Tren penggunaan aplikasi seluler juga bertambah pesat ... -
Perancangan Animasi "Cutscene" dan Media Promosinya untuk Game Lanjalan
(Universitas Ciputra, 2022)Game Lanjalan merupakan media interaktif pembelajaran legenda cerita rakyat yang ditujukan untuk anak-anak umur 8-12 tahun. Lanjalan pertama kali dibangun oleh 4 orang anggota pada akhir tahun 2020. Game Lanjalan sejauh ... -
Perancangan Album Foto Kenseptual "After You" sebagai Portofolio Perusahaan "Timeline Photography"
(Universitas Ciputra, 2023)Timeline Photography adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa fotografi khususnya dalam pemotretan pre sweet, photo event dan juga photoshoot. Timeline Photography memiliki target market remaja usia 16 – 20 tahun. ... -
Perancangan Aktivasi Merek untuk Meningkatkan Jumlah Konsumen Bisnis Kooeku
(Universitas Ciputra, 2022)Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui strategi aktivasi yang tepat brand Kooeku sebagai brand yang menawarkan produk snack sehat untuk target market perempuan dewasa awal yang berusia 20-25 tahun. Metode penelitian ... -
Perancangan Aktivasi Merek Pada Perumahan Esagraha Beserta Media Promosinya
(Universitas Ciputra, 2023)Penelitian ini dilakukuan guna untuk merancang aktivasi merek pada perumahan Esagraha beserta media promosinya untuk membangun kesadarann merek dan mengedukasi pasar. Aktivasi merek yang dilakukan adalah dengan mengadakan ... -
Perancangan Aktivasi Brand (Kampanye Brand dan Strategi Promosi) Miss.d untuk Meningkatkan Kesadaran Brand Miss.d bagi Wanita Generasi Z
(Universitas Ciputra, 2023)Desain telah menjadi bagian dalam kehidupan sehari-hari. Namun permasalahannya adalah pengertian terhadap desain sendiri masih kurang, bahkan untuk kalangan desainer grafis sendiri. Melalui media sosial, brand Miss.d masuk ... -
Perancangan Brand Campaign Untuk Hipafia Productions yang Sesuai Bagi Teens atau Young Adults Sehingga Dapat Meningkatkan Brand Awareness
(Universitas Ciputra, 2023)Hipafia Productions merupakan sebuah jasa yang bergrearak dalam bidang Video Editing yang bertujuan untuk membantu konten kreator kecil yang tidak memiliki waktu, skill atau Hardware yang dibutuhkan untuk Video Editing. ... -
Merancang Brand Activation Your Healthy Buddy untuk Yummy for Tummy Sebagai Media Edukasi Pencegahan GERD bagi Gen Z
(Universitas Ciputra, 2023)Saat ini, angka penderita GERD di Indonesia termasuk tinggi, dengan angka penderita sebanyak 4 juta sejak tahun 2009. Namun, kesadaran masyarakat mengenai hal ini masih sangat rendah. Untuk menjawab permasalahan ini, awalnya ... -
Merancang Brand Activation Green with Ducki untuk Duckicaps agar dapat Meningkatkan Kesadaran terhadap Produk Keycaps Berbahan Plastik Daur Ulang
(Universitas Ciputra, 2023)Permasalahan lingkungan menjadi topik yang terus dibicarakan dalam beberapa dekade. Sampah plastik yang terus kian menumpuk membutuhkan sebuah solusi dan penanganan agar permasalahan ini dapat teratasi. Melihat permasalahan ... -
Perancangan Komik Sosial Media Kelap-Kelip untuk Memberikan Semangat bagi Remaja Korban Dysfunctional Family
(Universitas Ciputra, 2023)Di Indonesia banyak ditemukan keluarga yang dari luarnya tampak harmonis namun sebenarnya tidak sebaik yang terlihat. Situasi seperti ini biasa dikenal sebagai dysfunctional family. Melalui data yang mengacu kepada buku ...
