Now showing items 41-60 of 570

    • PENGARUH TANGIBLE, RELIABILITY, RESPONSIVENESS, ASSURANCE DAN EMPATHY TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN TAKSI BLUE BIRD DI SURABAYA 

      Goenawan, Beatrix (Universitas Ciputra, 2015)
      tian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan terhadap kepuasan pelanggan taksi Blue Bird di Surabaya. Dalam penelitian ini, kualitas layanan akan diuji melalui bukti fisik, reliabilitas, daya tanggap, ...
    • PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN LAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI WARUNG DEKADE 

      Baktinadi, Ariel Aaron (2015)
      Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan layanan terhadap keputusan pembe lian di Warung Dekade Denpasar, Bali. Populasi penelitian ini adalah kons umen Warung Dekade yang sedang ...
    • PENGARUH EMPLOYEE SATISFACTION TERHADAP HOTEL PERFORMANCE DI HOTEL NOVOTEL BALIKPAPAN 

      Lesnussa, Anastasia Juliet (Universitas Ciputra, 2015)
      Penelitian ini merupakan studi empiris yang menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi yang diterapkan dalam penelitian ini adalah karyawan dari departemen yang mengetahui dengan baik mengenai performance hotel; Front ...
    • RUMAH PASTA 

      Indrianto, Cynthia Angelina (Universitas Ciputra, 2013)
      “Rumah Pasta” membahas ide usaha pendirian restoran yang mengintegrasikan masakan Italia dan Indonesia . Ide usaha ini disampaikan karena belum ada restoran fusion di Surabaya yang memadukan makanan khas Italia dan Indonesia. ...
    • THE FANTASIA 

      Irawan, Avila Carlo (Universitas Ciputra, 2013)
      Perkembangan pesat industri makanan dan minuman terutama di bisnis restaurant mambawa industri ini menjadi sebuah industri dengan tingkat persaingan yang tinggi. Untuk dapat memiliki daya saing dan sustainability yang kuat, ...
    • ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA HOUSE OF COFFEE 

      Harsono, Andreas Billy (Universitas Ciputra, 2013)
      Penelitian dengan metode kuantitatif deskriptif ini bertujuan untuk mengetahui kualitas pelayanan dan harga produk yang berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pada House of Coffee. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh ...
    • GANGNAMGU 

      Junita, Aloysia (Universitas Ciputra, 2013)
      Gangnamgu adalah sebuah kafe yang menjual berbagai macam street foods serta beverages dari negara Korea. Lokasi kafe ini berada di dalam mall Paragon, Jalan Pemuda 118 Semarang. Gangnamgu menawarkan cita rasa yang khas ...
    • ANALISIS PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA CHINESE RESTAURANT DI HOTEL BINTANG LIMA DI SURABAYA 

      Herly, Alicia Williem (Universitas Ciputra, 2013)
      Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah perilaku konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian Chinese restaurant di hotel bintang lima di Surabaya. Makan diluar rumah seperti makan di hotel bintang lima di ...
    • MANIME CAFÉ 

      Indrasana, Agustin (Universitas Ciputra, 2013)
      Manime Café merupakan café yang memiliki konsep manga dan anime yang berlokasi di Spazio, jalan Bukit Darmo Boulevard, Ground Floor, Surabaya Barat. Nama Manime Café berasal dari penggabungan dua kata yaitu manga dan anime ...
    • WARMBALL HOUSE 

      Santoso, Daniel Yusak (Universitas Ciputra, 2013)
      Warmball House adalah suatu rancangan bisnis toko roti dengan konsep yang berbeda dengan toko roti yang lain. Toko roti yang akan dibahas pada rencana bisnis ini adalah toko roti dengan konsep menjual roti manis terutama ...
    • KREASI KUE KERING BERBAHAN DASAR TEPUNG MANGROVE 

      Nugroho, Tania Regina Sartika (Universitas Ciputra, 2012)
      Kue kering adalah makanan ringan ya ng sering dijumpai pada saat acara- acara tertentu seperti Natal, Idul Fitri, Imlek dan hari istimewa lainnya. Kue kering sangat digemari dari semua golongan dan lapisan masyarakat. Kue ...
    • SEMPLICE PREMIUM SALAD BAR 

      Raharyo, Handy Yohanes (Universitas Ciputra, 2012)
      Semplice Premium Salad Bar merupakan sebuah rancangan usaha stand fast food yang menjual produk makanan sehat berupa salad organik yang berkualitas dengan dressing yang dibuat homemade tanpa menggunakan mayonaise . Nama ...
    • KORPAN STALL 

      Kirana, Edward Suryaman (Universitas Ciputra, 2012)
      Korpan Stall merupakan sebuah rancangan usaha stall dengan konsep gabungan makanan Korea dan Jepang. Nama Korpan diambil dari penggabungan dua buah kata yaitu Korea dan Jepang. Korpan Stall memberikan suasana perpaduan ...
    • GET MARRIED TOUR PLANNER 

      Iskandar, Raynard Marvin (2012)
      Penulisan Tugas Akhir ini bertujuan untuk memenuhi syarat kelulusan Sarjana Ekonomi Strata Satu Universitas Ciputra Surabaya, dimana penulis memutuskan untuk menulis Business Plan yaitu dengan nama Get Married Tour Planner. ...
    • ANALYZING THE VALUE OF ORGANIC FOOD IN ORGANIC FOOD RESTAURANT TO MEET THE CONSUMERS NEEDS IN SURABAYA 

      Elvina, Yuli (Universitas Ciputra, 2011)
      This thesis is written to fulfill the academic requirement to get the Bachelor Degree of Economy in Tourism and Hotel Management Ciputra University. This thesis will discuss about value of organic food product in organic ...
    • PENGARUH DIGITAL MARKETING TERHADAP INTENTION DAN DECISION TO BUY PADA GENERASI Z DI CHAMAS BRAZILIAN CHURRASCARIA VASA HOTEL SURABAYA 

      Yuhono, Michelle (Universitas Ciputra, 2021)
      Penelitian ini dibuat dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh dari digital marketing terhadap intention dan decision to buy pada generasi Z di Chamas Brazil ian Churrascaria Vasa Hotel Surabaya. Digital marketing dalam ...
    • PENGARUH BRAND IMAGE DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG DI GRAND ELITE HOTEL PEKANBARU 

      Millenia, Kristina (Universitas Ciputra, 2021)
      Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh brand image dan word of mouth terhadap keputusan berkunjung di Grand Elite Hotel Pekanbaru. Brand image dalam penelitian berperan sebagai variabel X1 atau dependent ...
    • STRATEGI PENGEMBANGAN WISATA ALAM DI KABUPATEN MURUNG RAYA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH 

      Joesarues, Joesarues (Universitas Ciputra, 2021)
      Pariwisata menjadi salah satu sektor yang berkontribusi besar bagi perekonomian Indonesia, menjadi bermanfaat bagi kita apabila bisa menggunakan seluruh potensi wisata yang ada dengan maksimal. Murung Raya memiliki alam ...
    • ANALYSIS THE EFFECT OF PRODUCT QUALITY AND SERVICE QUALITY TOWARDS THE CUSTOMER LOYALTY AT CIPUTRA GOLF RESTO & CAFÉ CITRALAND SURABAYA 

      Azaria, Delphine (Universitas Ciputra, 2010)
      Pertumbuh an jumlah restoran di Surabaya menyebabkan semakin meningkatnya persaingan bisnis restoran di Surabaya. Dalam laporan ini, penulis ingin melihat pengaruh kualitas produk dan kualitas layanan terhadap loyalitas ...
    • ANALISA PERBANDINGAN PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN G - WALK DAN LOOP SURABAYA 

      Unknown author (Universitas Ciputra, 2010)
      Dalam Tugas Akhir ini, penulis meneliti pengaruh kualitas pelayanan dan harga terhadap tingkat kepuasan konsumen di dua pusat kuliner yang ada di Surabaya, yaitu G - Walk dan Loop. Variabel kualitas pelayanan diwakili oleh ...